Beranda · Menu · Menu 1 · Menu 2

Belajar gitar untuk pemula kunci G

Sebelumnya saya telah memberikan artikel tentang bagaimana cara memainkan dan macam-macam kunci F yang bisa di gunakan untuk bermain Gitar. Kali ini saya akan melanjutkan dari artikel sebelumnya yaitu saya akan memberikan cara bermain kunci G dan macam-macam kunci G itu apa saja. Langsung saja simak artikel di bawah ini :

Ini adalah kunci G terletak pada kolom 3-5. Caranya tekan senar 6-1 menggunakan jari telunjuk pada kolom 3. Tekan senar ke 3 menggunakan jari tengah pada kolom ke 4. Tekan senar ke 5 menggunakan jari manis pada kolom ke 5. Teka senar ke 4 menggunakan jari kelingking pada kolom ke 5.

Jika anda kesulitan anda bisa menggunakan opsi seperti ini. Caranya masih sama terletak pada kolom ke 3-5 anda hanya tinggal menekan senar ke 2 menggunakan jari telunjuk pada kolom ke 3, maka ketika anda petik akan menghasilkan nada yang sama yaitu G.

Ini adalah kunci Gm terletak masi dalam kolom yang sama yaitu 3-5 disini anda tinggal melepas senar ke 3 yang di tekan jari tengah pada kolom ke 4 maka nada yang di hasilkan adalah Gm.


Ini adalah G# terletak pada kolom ke 4-6. Caranya tekan senar ke 6-1 menggunakan jari telunjuk pada kolom ke 4. Tekan senar ke 3 menggunak jari tengah pada kolom ke 5. Tekan senar ke 5 menggunakan jari manis pada kolom ke 6. Tekan senar ke 4 menggunakan jari keligking pada kolom ke 6.

Jika anda mengalami kesulitan anda bisa menggunakan opsi seperti ini. Caranya masih terletak pada kolom yang sama yaitu 4-6 anda hanya tinggal menekan senar ke 2 menggunakan jari telunjuk pada kolom ke 4, maka ketika anda petik akan menghasilkan nada yang sama yaitu G#.

Ini adalah kunci G#m terletak masi dalam kolom yang sama yaitu 4-6 disini anda tinggal melepas senar ke 3 yang di tekan jari tengah pada kolom ke 5 maka nada yang di hasilkan adalah G#m.

Ini adalah kunci G terletak pada kolom 3-5 yang bisa anda gunakan ketika anda memainkan lagu-lagu bergendre rock opsi bentuk kunci seperti ini sangatlah cocok. Caranya tekan senar ke 6 menggunak jari telunjuk pada kolom ke 3. Tekan senar ke 5 menggunakan jari manis pada kolom ke 5. Tekan senar ke 4 menggunakan jari kelingking pada kolom ke 5. Petik senar yang hannya anda tekan senarnya saja yaitu di sini senar 6-4.

Itulah macam-macam kunci G yag bisa anda gunakan ketika ingin bermain gitar. Masihbanyak kunci lain yang bisa anda gunakan teruslah belajar

Baca juga : Kunci F
Selamat mencoba

Artikel keren lainnya:

3 Tanggapan untuk "Belajar gitar untuk pemula kunci G"

  1. Terima kasih infonya sangat bermanfaat, kunjungi website kami juga di https://joebillyguitars.com/
    Semoga sukses selalu :)

    BalasHapus
  2. PERMAINAN ONLINE TERBESAR DI INDONESIA

    Website paling ternama dan paling terpercaya di Asia ^^
    Sistem pelayanan 24 Jam Non-Stop bersama dengan CS Berpengalaman respon tercepat :)
    Memiliki 8 Jenis game yang sangat digemari oleh seluruh peminat poker / domino

    - Adu Q
    - Bandar Q
    - Bandar Sakong
    - Bandar Poker
    - Poker
    - Domino 99
    - Capsa Susun
    - BANDAR66 / ADU BALAK ( GAME TERBARU )

    Permainan Judi online yang menggunakan uang asli dan mendapatkan uang asli ^^
    * Minimal Deposit : 20.000
    * Minimal Withdraw : 20.000
    * Deposit dan Withdraw 24 jam Non stop ( Kecuali Bank offline / gangguan )
    * Bonus REFFERAL 15 % Seumur hidup tanpa syarat
    * Bonus ROLLINGAN 0.3 % Dibagikan 5 hari 1 kali
    * Proses Deposit & Withdraw PALING CEPAT
    * Sistem keamanan Terbaru & Terjamin
    * Poker Online Terpercaya
    * Live chat yang Responsive
    * Support lebih banyak bank LOKAL


    Contact Us

    Website SahabatQQ
    WA 1 : +85515769793
    WA 2 : +855972076840
    LINE : SAHABATQQ
    FACEBOOK : SahabatQQ Reborn
    TWITTER : SahabatQQ
    YM : cs2_sahabatqq@yahoo.com
    Kami Siap Melayani anda 24 jam Nonstop

    Daftar SahabatQQ
    #sahabatQQ #winsahabat #windaftar #AgenBandarQ #Domino99 #DominoQQ #88sahabat #88sahabatQQ

    BalasHapus